Cara Mengatasi Wifi Tanda Seru Kuning Pada Windows - Tanda seru kuning ini dapat dilihat letaknya dibawah pokok kanan desktop. Cara inipun berlaku untuk Windows Xp, Windows 7, Windows 8 dan Windwos 10. Atau dapat dilihat seperti gambar berikut.
Sebab terjadi muncul tanda seru adalah karena banyak faktor. Faktor pertama umumnya terjadi karena akses internet sudah berakhir alias habis kuota. Kedua gangguan jaringan pada provider terkait. Ketiga Driver Wi-Fi komputer anda belum terinstal. Terakhir kemungkinan terparah adalah Driver hardware Wi-Fi (perangkat keras) komputer anda rusak.
Penyebab utama wifi tanda seru kuning jika faktor 1 2 3 & 4 tidak dialami oleh anda berarti karena konfigurasi IP dilakukan secara manual, biasanya untuk jaringan lokal. Bisa jadi karena anda lupa atau memang tidak tahu konfigurasi IP dibiarkan tanpa dikembalikan ke kepengaturan semula (default).
Silahkan periksa dan ikuti langkahnya untuk memasukki halaman pengaturan/ setting IP pada komputer berikut caranya.
Demikian cara mengatasi Wi-Fi Tanda Seru Kuning pada komputer Sistem Operasi Windows. Semoga bermanfaat dan terbantu terimakasih.
Sebab terjadi muncul tanda seru adalah karena banyak faktor. Faktor pertama umumnya terjadi karena akses internet sudah berakhir alias habis kuota. Kedua gangguan jaringan pada provider terkait. Ketiga Driver Wi-Fi komputer anda belum terinstal. Terakhir kemungkinan terparah adalah Driver hardware Wi-Fi (perangkat keras) komputer anda rusak.
Penyebab utama wifi tanda seru kuning jika faktor 1 2 3 & 4 tidak dialami oleh anda berarti karena konfigurasi IP dilakukan secara manual, biasanya untuk jaringan lokal. Bisa jadi karena anda lupa atau memang tidak tahu konfigurasi IP dibiarkan tanpa dikembalikan ke kepengaturan semula (default).
Silahkan periksa dan ikuti langkahnya untuk memasukki halaman pengaturan/ setting IP pada komputer berikut caranya.
Klik kanan icon Wi-Fi disudut kanan bawah (diskonek/ disable) terlebih dulu, pilih Open Network and Sharing Center. Pilih Change adapter setting, pilih Wi-Fi lalu Properties, tab Networking, select TCP/IPv4, pilih menjadi "Properties IP address automatically" (Pengaturan otomatis IP) - OK!!!
Demikian cara mengatasi Wi-Fi Tanda Seru Kuning pada komputer Sistem Operasi Windows. Semoga bermanfaat dan terbantu terimakasih.